Yang dinanti-nanti Ubuntu 10.04 LTS – Lucid Lynx sudah resmi dirilis. Silakan baca informasi rilis dan catatan rilis.
Beberapa fitur Kelebihan Ubuntu 10.04 :
* Boot Speed, saat ini ubuntu booting lebih cepat di hampir semua komputer termasuk netbook.
* Integrasi social network, dengan menu barunya ‘Me Menu’. Seperti Facebook, Digg, Twitter dan Identi.ca. Juga disertakan Google talk, MSN, IRC dan lainnya.
* Ubuntu One, meningkatkan integrasi desktop untuk layanan online, file dan folder dapat di share dan di simpan di “cloud” dengan lebih mudah.
* Ubuntu One Music Store
* Ubuntu Software Center 2.0, cara mudah untuk menemukan software baru. Serta berbagai menu berkaitan dengan software lainnya.
* Ubuntu 10.4 Netbook Edition (UNE), sangat tepat untuk di install di netbook dengan peningkatan kecepatan di media SSD.
Bagi yang ingin mengupdate dan download langsung ubuntu 10.04 bisa diserver lokal indonesia
* ftp://dl2.foss-id.web.id/iso/ubuntu/releases/lucid/
* http://kambing.ui.ac.id/iso/ubuntu/relea...p-i386.iso
* http://repo.ugm.ac.id/iso/ubuntu/lucid/
* http://buaya.klas.or.id/pub/ubuntu/10.04/
* ftp://ftp.itb.ac.id/pub/ubuntu-releases/10.04
* http://idrepo.org/iso/ubuntu/ubuntu-10.0...p-i386.iso
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment